Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2016

Autodesk Maya

Hai. Langsung to the point aja deh ya haha. jadi disini saya akan membahas software yang digunakan untuk membuat film animasi yang udah saya bahas kemarin. yaitu Monster Inc. Nama software nya adalah Autodesk Maya  Sebenarnya, software ini dipakai oleh pixar studio untuk membuat sebagian besar filmnya, jadi bukan cuma monster inc aja. Autodesk Maya adalah sebuah software pembuat animasi 3D yang diterbitkan oleh perusahaan Autodesk yang juga pencipta software 3D sejenis seperti 3ds Max dan juga AutoCAD. Software ini adalah software berbayar bukan opensource yang harga lisencenya mencapai $3.500 (atau setara Rp. 31.500.000,-). Menariknya, Maya ini bukan cuma dipakai oleh pixar loh, banyak juga studio studio game atau film animasi yang memakai software ini, jadi harganya mahal karena emang kualitasnya top!!! Perbedaanya dengan software sejenis seperti 3ds Max ataupun Blender dan lain sebagainya sebenarnya tidaklah terlalu jauh, karena semua software tersebut sama-sama mem